Kylian Mbappe Dekati Rekor Gol Cristiano Ronaldo di 2025, Tinggal Selangkah Lagi! Beritabolabaru.com — Kylian Mbappe kembali mencuri perhatian dunia setelah mencetak dua gol saat Real Madrid menyingkirkan Talavera de la Reina di babak 32 besar Copa del Rey 2025/26. Bukan hanya memastikan kemenangan tim, Mbappe juga semakin dekat menyamai rekor legendaris Cristiano Ronaldo soal […]
